Senin, 15 Oktober 2012

Ragam Dialog Komputer Hologram



1. Antarmuka berbasis ikon
Banyak dialog antarmuka berbasis ikon di aplikasi ini, seperti layaknya komputer pada umumnya.

2. Sistem penjedelaan
Secara umum sistem operasi yang digunakan adalah bagian dari layar yang digunakan untuk menampilkan informasi.

3. Manipulasi langsung
Ada salah satu kegiatan yang dilakukan dengan ragam dialog manipulasi langsung, yaitu saat mengambil gambar, kita tidak perlu menekan tombol apapun di dalam aplikasinya, tetapi hanya membentuk jari seperti segiempat.


4. Antarmuka berbasis interaksi grafis
Program-program yang berkemampuan hypertext (link).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar